Selasa, 26 Juli 2016

Fondasi Kokoh Tak Sekadar Kuat

Fondasi Kokoh Tak Sekadar Kuat Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Saat ini kebetulan saya sedang membangun sebuah rumah tinggal. Dalam proses itu saya memerhatikan, ada satu hal sangat penting yang jadi perhatian sang mandor. Ia sangat peduli dengan fondasi cor yang dibuatnya. Kurang padat sedikit atau saat komposisinya kurang mantap menurut pandangannya, ia akan segera menegur tukang yang mengerjakan fondasi. Sebab, menurut dia fondasi haruslah kokoh, sangat kokoh malahan. Dengan begitu, jika kemudian bangunan menjulang ke atas, fondasi ini akan menjadi penopang yang bisa membuat bangunan bertahan sampai lama. Ia menyebut bangunan-bangunan tua peninggalan masa Belanda, selain temboknya yang tebal, fondasinya juga sangat kokoh menghujam ke dalam tanah.

Penuturan sang mandor mengingatkan saya pada sebuah kalimat yang sering disebut seorang teman, “Kalau mau jadi bos, mau jadi pimpinan, mau jadi pengusaha, fondasinya harus kuat dulu. Sebab, kalau yang didapat hanya secara instan, biasanya kekuatan saat kita di puncak itu sangat mudah tergoyang oleh angin kehidupan.”

Cukup lama saya merenungi ucapan rekan ters
... baca selengkapnya di Fondasi Kokoh Tak Sekadar Kuat Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Senin, 25 Juli 2016

Kristal Bening

Kristal Bening Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Melihat mata polos tanpa dosa selalu membuat ada suatu glenyar aneh dalam dadanya. Seolah-olah ada yang mendorong hatinya, ia rela mengorbankan separuh hidupnya demi melihat si mata polos tak berdosa itu menjadi dewasa. Mata polos itu pulalah yang membuat ia terus berjuang untuk bertahan hidup.

Ia bernama Ati, dan suaminya bernama Ato. Suaminya hanya sebagai pedagang jeruk nipis. Setiap hari ia dan suaminya harus mengengkol sepeda untuk berdagang. Walau lelah, dia selalu mempunyai alasan untuk terus berjuang. Yaitu si mata polos yang tertidur pulas di rumah.

Setiap malam, Ati selalu berdoa dalam sujudnya. Agar Tuhan memberikannya kekuatan dan kesabaran. Air mata itu selalu mengalir menanti titik kehidupan yang lebih indah.

Hingga perjuangannya tak sia-sia. Si suami mempunyai modal untuk berdagang buah yang lainnya. Sementara si mata polos semakin tumbuh menjadi balita yang imut. Ati selalu menemaninya bermain lumpur, bermain petak umpet. Setiap si suami pulang. Ia tak lupa membelikannya sebuah coklat untuk si mata polos tanpa dosa itu.

Dan tibalah saatnya si Polos untuk sekolah. Ati mendaftarkannya ke sekolah terdekat. Mengantarnya setiap pagi. Melakukan apapun agar si polos dapat tersenyum dengan senang. Hal yang sangat menyejukkan hatinya sebagai seorang ibu. Di sisi lain, Ati selalu khawatir setiap malam menunggu suaminya yang selalu pulang larut. Hingga suatu hari datanglah sesuatu itu. Sesuatu yang hanya Tuhan yang tahu.


... baca selengkapnya di Kristal Bening Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Rabu, 20 Juli 2016

Teori dan Praktek

Teori dan Praktek Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor 1

Suatu hari seorang Murid menulis surat kepada gurunya yang tinggal di seberang sungai.

?Guru, kini murid sudah mencapai tingkat spiritual ?Tidak goyah oleh goncangan 8 angin? .

Kini jiwa murid tenang dan tegar bagai gunung, hening bagai air telaga dan ... (seterusnya...)

Delapan angin yang dimaksud adalah delapan kondisi hidup, yaitu :

Pujian dan Penghinaan, Popularitas dan nama buruk, aman sejahtera dan Bahaya, Berkah dan Musibah.

Setelah membaca, Sang guru dengan senyum sabar membalas surat muridnya. Su Dong Bo dengan bangga membuka surat gurunya.

Dalam surat hanya tertulis satu kata: "Kentut (bohong)"

Si Murid langsung naik pitam,? Guru sungguh keterlaluan, selalu negative thinking, suka curiga, prejudis, prasangka buruk, aku harus segera menemui guru, ku ajak debat terbuka, akan kubuktikan kalau aku tidak bohong!?

Si Murid segera mendayung sampan menyeberang sungai. Sete
... baca selengkapnya di Teori dan Praktek Cerita Motivasi dan Inspirasi Nomor Satu

Sabtu, 16 Juli 2016

Biodata Lengkap dan Profil Mawar Eva De Jongh Pemeran Dania - Super Puber SCTV Terbaru

Biodata dan Profil Mawar Eva De Jongh Pemeran Dania - Super Puber SCTV

 Peran Mawar de Jongh dalam sinetron Super Puber Berperan sebagai ‘Dania’ adalah peran yang dimainkan oleh Mawar de Jongh pada sinetron Super Puber SCTV . Dijelaskan Dania dalam sinetron tersebut adalah seorang gadis yang cantik, yang baru saja pindah dari sekolah, dan secara cepat langung menjadi pusat perhatian bagi cowok-cowok disekolah barunya. Mawar de Jongh dalam sinetron terbaru SCTV ini bermain bersama dengan Ajil Ditto seorang aktor remaja tampan dan beberapa aktris dan aktor remaja lainnya seperti, Aisyah Aqila, Kefan Steward Jonathan, Ari Irham, dan yang lainnya.

 Kehidupan Pribadi Mawar de Jongh Mawar Eva De Jongh merupakan keturunan campuran dari Batak-Belanda. Ia lahir pada 26 September 2001, di Medan, Indonesia. Meski terlahir di keluarga yang kurang harmonis dan berstatus broken home, ternyata tidak mempengaruhi kiprahnya dan tetap semangat untuk bisa menjadi orang sukses."


Nama Lahir = Mawar Eva De Jongh Br Ginting
Nama lain = Mawar
Tanggal Lahir = 26 September 2001
Tempat Lahir = Medan - Indonesia
Orang Tua Bastian De Jongh dan ibu Hartawati Br Surbakti
 Jenis Kelamin Perempuan Warga Negara Indonesia
Pekerjaan  aktris ,ModeL
Akun Twitter  @mawar_eva
Akun Instagram @mawar_eva

Awal Karir Mawar Eva De Jongh

Orang yang suka bekerja keras merupakan salah satu sifat yang ada pada diri Mawar Eva De Jongh. Bagaimana tidak? Hal demikia dibuktikan Mawar ketika dirinya masih duduk di bangku TK. Saat itu Mawar sudah menjadi model kecil. Telah banyak kontes model yang ia ikuti, dan hasilnya Mawar sering keluar sebagai juara.

Kemudian setelah beranjak ke sekolah dasar, barulah dunia hiburan disambangi Mawar. Meski saat itu baru sebatas terlibat sebuah FTV dongeng. Namun, nama Mawar baru dikenal luas oleh kalangan publik tanah air, setelah dirinya berhasil menjuarai ajang Miss Celebrity Indonesia tahun 2015 sebagai juara 1.

Sejak itu, Mawar mulai kebanjiran tawaran untuk bermain FTV dan sinetron. Saat ini, Mawar Eva De Jongh selain sibuk bersekolah di SMP Methodist 1 Medan juga tengah sibuk dengan sinetron terbarunya yakni, Super Puber SCTV. Dalam sinetron yang tayang pukul 16:30 WIB setiap hari senin-sabtu di SCTV tersebut ia berperan sebagai Nadia.






FTV dan Sinetron yang Dibintangi Mawar De Jongh
FTV 
  • 2016 Nyanyian Cinta Si Ratu Kambing
  • 2015Tukang Mie Kocok Pujaan Hati

Sinetron
  • 2016 Haji Belajar Ngaji sebagai Indah
  • 2016 Elif Indonesia sebagai Karina
  • 2016 Super Puber Sebagai Dania

Daftar Penghargaan Mawar de Jongh
  • Juara 1 Miss Celebrity Indonesia 2015
  • Juara 1 Cardinal Awards 2015
  • Juara 2 Puteri Pariwisata Tanah Karo 2015



JAngan Lupa PLAY INI JUGA YA

Baca juga : Daftar Nama dan Biodata Pemain Super Puber SCTV Terlengkap

Koleksi Foto Mawar Eva de Jongh Lainnya